WAT BF Tasikmalaya Peternak Legendaris yang Sukses di Breeding & Lomba, Siapkan Amunisi Terkini untuk Mengulang Kejayaan
TASIKMALAYA, agrobisburung.com - Hendry WAT termasuk pemain senior yang sudah banyak makan asam garam (pengalaman). Tiga generasi sudah dilewati. Bersama sang ayah...